Modifier merupakan sebuah fitur untuk mengenerate objek secara procedural.
Array digunakan untuk menambahkan objek baru yang sesuai dengan objek yang telah dipilih.
Kita bisa meng inherit modifier yang dimiliki objek satu ke objek lainya, dengan cara menekan 'Ctrl + L' lalu pilih Modifier.
Menggabungkan dua objek atau lebih menjadi satu objek bisa dilakukan dengan memilih objek yang ingin di join, kemudian tekan 'Ctrl + J'.
Untuk mengubah Objek tertentu ke dalam mode wireframe, kita bisa mengklik objek tersebut, kemudian pada bagian objek properties -> Viewport Display -> Display As -> Wireframe.
Untuk membuat note di dalam blender bisa dilakukan dengan cara Pilih editor type ke text editor, kemudian pilih new.
Untuk mengatur posisi objek dengan lebih presisi, kita bisa melakukan kalkulasi matematika pada location.
Gunakan Pivot Around to 3D Cursor agar scaling objek akan mengikuti posisi 3D Cursor tersebut.
Curve Bezier, digunakan untuk membuat lengkungan objek.
Pada curve properties, kita bisa memilih seberapa banyak steps curve yang ada sehingga lengkungan bisa menjadi lembih smoth (Resolution Preview U).
Pada Curve Bezier, delete di edit mode, kemudian tambahkan curver lagi dengan cara draw curve, kemudian extrude curve tersebut.
Select all curve, kemudian tekan 'V' atau ke Control Points -> Set Handle Type -> pilih sesuai kebutuhan.
Convert Curve To Mesh Object, pilih curve kemudian masuk ke objek -> Convert to -> Pilih sesuai kebutuhan.
Roughness adalah untuk menampilkan refleksi pada objek, jika roughness nol, maka refleksi akan disetting penuh, jika 1 maka refleksi off.
Untuk menambahkan suatu geometri tambahan bisa dilakukan dengan modifier Subdivision Surface.
Fungsi To Sphere digunakan untuk membuat objek menjadi bentuk sphere, tekan F3 -> To Sphere.
Membuat Scene baru bisa dilakukan dengan mudah.
Itulah hal yang bisa saya bagikan kali ini, semoga informasinya bermanfaat dan sampai jumpa di tutorial berikutnya.